Trending
- 0, April 25,2025
- Sign In
Aplikasi (Continuous Budget Monitoring) CBM adalah aplikasi untuk menampilkan data anggaran dan realisasi anggaran secara realtime, terkoneksi dengan aplikasi keuangan daerah, aplikasi BMD, Aplikasi Pengelolaan dana BOS dan Aplikasi BLUD. Aplikasi ini cocok untuk SKPD yang membidangi pengawasan, bidang monitoring dan evaluasi pada pemerintah Provinsi/ Kabupaten/Kota.
Fitur dari Aplikasi CBM yaitu:
a. Menu Diagram dan table anggarandan realisasi pendapatan;
b. Menu Diagram dan table anggarandan realisasi Belanja;
c. Menu Diagram dan table anggarandan realisasi Pembiayaan;
d. Terkoneksidengan aplikasi-aplikasi pengelolaan keuangan daerah, BMD, BOS, BLUD.
Pengguna dari Aplikasi CBM yaitu:
a. Inspektorat Pemerintah Kota Bekasi.